Kamis, 16 Desember 2010

Rupbik Baru!

Teman teman IP'ers...Maaf ya lama tidak memposting, karena KakRyssa dan KakLyssa punya banyak kesibukan! Nggak les, nggak sekolah.... Maaf ya untuk pesannya yang belum dijawab, mungkin akan dijawab.

Tahukah kalian....Sekarang IP mau nambah rupbik lho! Ada 3......Apa hayo, tebak deh! Ahaaaa... Ini dia!

Kiriman dari Kita: Kirim suatu pengetahuan atau pelajaran IPA maupun IPS (hanya pelajaran IPA-IPS ya,yang lain jangan) yang kamu ketahui lengkap dengan gambar (tidak dengan gambar juga tidak apa apa) disertai nama, tempat-tanggal lahir, email, kelas, nama sekolah dan account Facebook (bila punya). Kiriman terpilih akan di tampilkan di IP.
~ Tanya IP: Kirim pertanyaanmu seputar IPA atau IPS ataupun Pengetahuan Umum. Sertakan gambar mengenai pertanyaanmu. Jangan lupa tuliskan nama, tempat-tanggal lahir, email, kelas, nama sekolah dan account Facebook (bila punya). Bagi pertanyaan terpilih akan dijawab dan dimuat di IP.
~ Tokoh Dunia : IP yang menulisnya, tapi kalau kamu juga mau  menulisnya, silakan ya! Sertakan foto tokoh dunianya, dan sertakan juga: nama, tempat-tanggal lahir, email, kelas, nama sekolah, dan account Facebook (bila punya).

Kirim ke email : mailto_ip@yahoo.co.id.

Jangan lupa ya, di subject tuliskan title pilihan kamu... dalam kurung rupbik yang kamu maksud. Contohnya, subjectnya: Tata Surya yang Indah (Kiriman dari Kita) atau Bagaimana Terjadinya Sistem Pernapasan? (Tanya IP). Oke, selamat mengirim! :)

~admins~

0 Respon:

Posting Komentar

Beri komentar pada artikel blog Ilmu Persahabatan. Bila perlu, beri saran dan kritik yang berkenan. Apabila kamu menyukai blog ini, ayo follow! Don't spam.